Jumat, 18 Juli 2025
Menu
Ilustrasi Kebakaran
Gudang Karet Spons di Jakpus Kebakaran, 2 Karyawan Terluka

FORUM KEADILAN – Sebuah gudang karet spons di kawasan Gunung Sahari, Jakarta Pusat (Jakpus), kebakaran pada Sabtu, 29/7/2023 dini hari tadi. Kasudin Gulkarmat Jakarta Pusat Asril Rizal mengatakan, kebakaran terjadi...

Gedung KPK | Merinda Faradianti/ForumKeadilan
Polemik Kasus Kabasarnas: TNI Tak Terima hingga KPK Minta Maaf dan Anulir Status Tersangka

FORUM KEADILAN – KPK meminta maaf dan menganulir penetapan tersangka Kepala Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) atau Kabasarnas Marsekal Madya Henri Alfiandi dan Koorsmin Kabasarnas Letkol Adm. Afri Budi...

Ketua KPU Hasyim Asy'ari | Novia Suhari/Forum Keadilan
KPU Pastikan Pemilu 2024 Tetap Pakai Metode Coblos

FORUM KEADILAN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI memastikan Pemilu 2024 menggunakan metode pencoblosan, seperti Pemilu 2019. Artinya, masyarakat saat pemungutan suara memilih dengan cara mencoblos, bukan mencotreng. “Coblos, masih,”...

Diskusi Publik dan Deklarasi Korban: Masyarakat Sipil #MelawanLupa, Rabu, 26/07/2023
Tragedi Kudatuli, 26 Tahun Pemerintah Tuli

FORUM KEADILAN – Tanggal 27 Juli selalu dikenang oleh Koalisi Masyarakat Sipil atas tragedi kemanusiaan yang terjadi pada tahun 1996. Istilah ‘Kudatuli’ atau Kudeta Dua Tujuh Juli selalu digaungkan. Ketua...

Momen pertemuan Partai Bulan Bintang (PBB) dengan Gerindra
Pertemuan Gerindra-PBB Jelang Deklarasi Dukung Prabowo Capres 2024

FORUM KEADILAN – Partai Bulan Bintang (PBB) merapat ke Gerindra mendukung Prabowo Subianto sebagai bakal calon presiden (capres) di Pilpres 2024. Deklarasi PBB mendukung Prabowo rencananya akan dilakukan pada 30...

Pertemuan Susi Pudjiastuti dengan bakal calon wakil presiden (cawapres) Anies Baswedan | Instagram @aniesbaswedan
Respons 3 Partai Koalisi Perubahan soal Pertemuan Anies-Susi di Pangandaran

FORUM KEADILAN – Nama Susi Pudjiastuti kini mencuat di bursa bakal calon wakil presiden (cawapres) Anies Baswedan. Hal itu usai Anies menemui Susi di kediamannya di Pangandaran, Jawa Barat, pada...

Jokowi dan Luhut Binsar Pandjaitan
“Dia Mau Ambil Golkar Lewat Tangan Luhut”

FORUM KEADILAN – Perhelatan Musyawarah Nasional Luar Biasa (munaslub) Partai Golkar menggiring beragam isu suksesi kepemimpinan di tubuh partai berlambang pohon beringan itu. Salah satu yang santer mengemuka di ranah...

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akhirnya melakukan penahanan terhadap mantan Kepala Bea Cukai Makassar, Andhi Pramono, Jumat, 7/7/2023 | Merinda Faradianti
KPK Kembali Periksa 2 Saksi dalam Kasus Gratifikasi dan TPPU Andhi Pramono

FORUM KEADILAN – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali memeriksa dua orang saksi dalam kasus gratifikasi dan tindak pidana pencucian uang (TPPU) mantan Kepala Bea Cukai Makassar Andhi Pramono. “Hari ini...

Ilustrasi Teroris
Kisah Pemburu Teroris yang Terteror

FORUM KEADILAN – 18 tahun silam, tepatnya pada November 2005, jurnalis Forum Keadilan menjadi saksi mata peristiwa mencekam penggerebekan DR Azahari bin Husin, salah satu teroris yang paling dicari di...

Gedung KPK | Merinda Faradianti/ForumKeadilan
Dewas KPK Gelar Sidang Dugaan Etik Johanis Tanak Hari Ini

FORUM KEADILAN – Dewan Pengawas (Dewas) KPK menggelar sidang etik kasus dugaan pelanggaran etik Wakil Ketua KPK Johanis Tanak hari ini, Kamis, 27/7/2023. Dugaan pelanggaran etik Tanak tersebut terkait pesan...

Kepala Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Marsekal Madya (Marsdya) TNI Henri Alfiandi (HA)
Kepala Basarnas Henri Alfiandi Ditetapkan Tersangka Suap Proyek Alat Deteksi Reruntuhan

FORUM KEADILAN – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan Kepala Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Marsekal Madya (Marsdya) TNI Henri Alfiandi (HA) sebagai tersangka kasus suap pengadaan proyek alat deteksi...

Anggota Dewan Pakar Partai Golongan Karya (Golkar) Ridwan Hisjam
Dewan Pakar Tegaskan Munaslub Golkar Tak Berkaitan dengan Kasus Hukum Airlangga Hartarto

FORUM KEADILAN – Anggota Dewan Pakar Partai Golkar Ridwan Hisjam menegaskan bahwa musyawarah nasional luar biasa (munaslub) Golkar tidak ada kaitannya dengan kasus hukum yang menimpa Ketua Umum Airlangga Hartarto. Diketahui...

Ketua KPU Hasyim Asy'ari | Novia Suhari/Forum Keadilan
KPU Lantik 125 Anggota KPUD di 25 Kabupaten/Kota

FORUM KEADILAN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia (RI) melantik 125 anggota KPU daerah dari 25 Kabupaten/Kota di 5 Provinsi se-Indonesia. Pelantikan ini dilakukan di halaman depan kantor KPU,...

Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri saat ditemui wartawan di gedung C1 atau gedung KPK lama, Jakarta Selatan, Rabu, 26/7/2023 | Merinda Faradianti/Forum Keadilan
KPK Gelar Perkara Dugaan Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa Pejabat Basarnas

FORUM KEADILAN – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan melakukan gelar perkara penangkapan pejabat Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas). Diketahui, pejabat Basarnas ditangkap atas dugaan tindak pidana korupsi dalam pengadaan...