Senin, 10 November 2025
Menu
KM Dobonsolo, kapal milik PT Pelayaran Indonesia (Pelni) mengangkut pemudik dari Pelabuhan Ciwandan, Banten ke Pelabuhan Panjang, Lampung selama mudik Lebaran 2023. | Ist
Mudik Lebaran 2023, Kapal Pelni Angkut 511.705 Penumpang

FORUM KEADILAN – PT Pelayaran Nasional Indonesia atau PT Pelni (Persero) mencatat ada sebanyak 511.705 penumpang yang melakukan perjalanan dengan Kapal Pelni selama periode angkutan lebaran pada 7–28 April 2023....

Ilustrasi sepeda motor di Pelabuhan Ketapang
Pengendara Motor Menyeberang ke Bali Meningkat 63 Persen di H+5 Lebaran

FORUM KEADILAN – Sepeda motor mendominasi arus balik Lebaran 2023 di Pelabuhan ASDP Ketapang Banyuwangi, Jawa Timur pada Selasa, 25/4/2023. Berdasarkan data ASDP Indonesia Ferry cabang Ketapang, Banyuwangi periode 24...

Menko PMK Muhadjir Effendy. |
Menko PMK Sebut 203 Ribu Kendaraan Diprediksi Masuk Jakarta Saat Puncak Arus Balik

FORUM KEADILAN – Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menyebut puncak arus balik Idulfitri 1444 Hijriah diperkirakan jatuh pada Selasa, 25/4/2023. Diprediksi akan ada 203.000...

Ilustrasi pemantauan hilal untuk menentukan 1 Syawal 1444 H. | Ist
Besok Kemenag Gelar Sidang Isbat 1 Syawal 1444 H, Ini 123 Titik Pemantauan Hilal

FORUM KEADILAN – Sidang Isbat (penetapan) 1 Syawal 1444 Hijriah atau Lebaran Idul Fitri akan dilaksanakan Kementerian Agama (Kemenag) pada Kamis esok, 20 April 2023, di Auditorium HM Rasjidi Kementerian Agama, Jakarta. Pemantauan hilal akan...

Ilustrasi konvoi malam takbiran
Polda Metro Jaya Larang Aksi Konvoi Masyarakat Saat Malam Takbiran

FORUM KEADILAN – Polda Metro Jaya melarang kegiatan arak-arakan atau konvoi saat malam takbiran Idulfitri 1444 Hijriah di wilayah Jakarta dan sekitarnya. “Arak-arakan pada saat malam takbiran, apalagi yang menggunakan...

Kepala BMKG Dwikorita Karnawati. | Ist
BMKG Ingatkan Pemudik Waspadai Potensi Gelombang Tinggi

FORUM KEADILAN – Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati mengimbau pemudik yang menggunakan transportasi laut untuk berhati-hati dan waspada. Pasalnya, BMKG memprakirakan adanya potensi gelombang tinggi hingga...

Bajing loncat
Tegas! Kapolda Banten Perintahkan Tembak di Tempat Pelaku Bajing Loncat

FORUM KEADILAN – Kapolda Banten Irjen Rudy Heriyanto memerintahkan anggotanya menembak di tempat terhadap pelaku kejahatan bajing loncat. Tindakan tegas itu terkait upaya Polda Banten mengawal masyarakat yang melaksanakan mudik...

Badan Pengatur Jalan Tol tambah 3 rest area tambahan untuk mudik Lebaran 2023
5 Cara Pantau Arus Mudik Lebaran di Tol via CCTV Live

FORUM KEADILAN – Arus mudik dan balik Lebaran 2023 di tol bisa dipantau secara online dengan mengecek CCTV live. Berikut caranya. 1. Pantau Arus Mudik Lebaran 2023 via RTTMC Arus...

Ratusan ribu motor dan mobil meninggalkan Jabodetabek. | Ist
Mudik Lebaran 2023, Ratusan Ribu Motor dan Mobil Tinggalkan Jabodetabek

FORUM KEADILAN – Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mencatat 162.078 mobil dan 201.695 sepeda motor telah keluar dari Jabodetabek untuk mudik Lebaran 2023. Dalam catatan Kemenhub, jumlah pergerakan kendaraan pribadi pada H-8...

Menhub Budi Karya Sumadi lepas pemudik dengan kapal laut. | Dok Kemenhub
Menhub Ingin Kurangi Pemudik Motor dengan Mudik Gratis Naik Kapal Laut

FORUM KEADILAN – Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi bersama Menteri Koordinator PMK Muhadjir Effendy melepas keberangkatan para peserta program Mudik Gratis Naik Kapal Laut Kemenhub Tahun 2023 menggunakan KM...

PM Jepang Fumio Kishida dikabarkan selamat saat terjadi pelemparan bom asap di Wakayama. | instagram @fumio_kishida
PM Jepang Fumio Kishida Dilempar Bom Asap

FORUM KEADILAN – Perdana Menteri (PM) Jepang Fumio Kishida telah dievakuasi tanpa cedera dari acara publik setelah bom asap dilemparkan ke arahnya. Media lokal melaporkan seseorang ditahan di tempat kejadian...

Suasana Terminal Kampung Rambutan Jumat, 14/4/2023 | Novia Suhari/forumkeadilan.com
Alasan Warga Pilih Mudik Lebih Awal dari Terminal Kampung Rambutan

FORUM KEADILAN – Eka Saputri memilih mudik menggunakan bus lebih awal lantaran harga tiket yang lebih murah. Eka merupakan salah satu pemudik yang berangkat menggunakan bus dari Terminal Kampung Rambutan,...

Ilustrasi pemantauan hilal Ramadan
Isbat Idulfitri Digelar 20 April 2023, Kemenag Pantau Hilal di 123 Titik

FORUM KEADILAN – Kementerian Agama (Kemenag) akan menggelar Sidang Isbat (penetapan) 1 Syawal 1444 Hijriah atau Lebaran Idul Fitri pada Kamis, 20 April 2023, di Auditorium HM Rasjidi Kementerian Agama,...

Badan Pengatur Jalan Tol tambah 3 rest area tambahan untuk mudik Lebaran 2023
Kementerian PUPR Tambah 3 Rest Area untuk Mudik Lebaran 2023, Ini Lokasinya

FORUM KEADILAN – Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Kementerian PUPR telah melakukan sejumlah persiapan jelang mudik Lebaran 2023. Sekretaris BPJT Yongki Triono mengatakan pihaknya akan menambah tempat istirahat atau rest...