Selasa, 20 Januari 2026
Menu
Ketua Fraksi PDI Perjuangan sekaligus Ketua Komisi I DPR RI Utut Adianto, di Komplek Parlemen, Senayan, Rabu, 14/5/2025 | Novia Suhari/Forum Keadilan
Ketua Komisi I: Hasil Fit and Proper Test Calon Dubes Bakal Disampaikan ke Pimpinan DPR Besok

FORUM KEADILAN – Fit and proper test calon Duta Besar (Dubes) Indonesia untuk negara-negara sahabat digelar hari ini, Sabtu, 5/7/2025 di Komisi I DPR RI. Surat hasil fit and proper...

Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung | Dok Pemprov DKI Jakarta
Pramono Buka Suara Terkait Olahraga Padel Dikenai Pajak 10 Persen

FORUM KEADILAN – Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menegaskan bahwa fasilitas olahraga padel masuk dalam objek pajak barang dan jasa tertentu jasa kesenian dan hiburan. Pramono mengatakan pengenaan pajak terhadap...

Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Ahmad Muzani, di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu, 25/6/2025 | Novia Suhari/Forum Keadilan
Gagal Dibacakan di Paripurna DPR, Ketua MPR Ngaku Belum Terima Surat Usulan Pemakzulan Gibran

FORUM KEADILAN – Forum Purnawirawan TNI dikabarkan telah mengirimkan surat kepada DPR dan MPR RI yang berisi usulan untuk memproses pemakzulan terhadap Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka beberapa waktu lalu. Tetapi, Ketua...

Badan Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) saat mengevakuasi jasad Juliana Marins (26), pendaki asal Brasil yang terjatuh di Gunung Rinjani, Pulau Lombok, Nisa Tenggara Barat, Senin, 23/6/2025. Juliana Marins jatuh pada Sabtu 21/6/2025 dan ditemukan tewas. | Dok BASARNAS via AFP
Pengacara Keluarga Juliana Marins Ancam Pihak Terkait Indonesia ke Jalur Hukum

FORUM KEADILAN – Pengacara keluarga Juliana Marins mengancam akan menuntut pihak-pihak terkait Indonesia ke jalur hukum jika hasil autopsi ulang Juliana keluar dan menyimpulkan adanya kelalaian penanganan jenazah. Mereka mengungkapkan...

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Mochammad Afifuddin di Gedung DPR, Jakarta Pusat, Rabu, 12/2/2025 | Muhammad Reza/Forum Keadilan
Ketua KPU soal Putusan Pemisahan Pemilu: MK Tak Meminta Keterangan Kami

FORUM KEADILAN – Mahkamah Konstitusi (MK) memutuskan penyelenggaran pemilihan umum atau pemilu di tingkat nasional seperti pemilihan anggota DPR, DPD, dan presiden/wakil presiden harus dilakukan terpisah dengan penyelenggaraan pemilu tingkat...

Eks Direktur PT PPI Charles Sitorus saat mendengarkan tuntutan Jaksa di Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat, Jumat, 4/7/2025 | Syahrul Baihaqi/Forum Keadilan
Eks Direktur PT PPI Charles Sitorus Dituntut 4 Tahun Penjara di Kasus Korupsi Impor Gula

FORUM KEADILAN – Mantan Direktur Pengembangan Bisnis PT Perusahaan Perdagangan Indonesia (PPI) Charles Sitorus dituntut hukuman empat tahun penjara dalam perkara tindak pidana korupsi terkait importasi gula. Jaksa Penuntut Umum...

Mantan Menteri Perdagangan (Mendag) Thomas Trikasih Lembong alias Tom Lembong di Pengadilan Tipikor, Jakarta Pusat, Jumat, 4/7/2025 | Syahrul Baihaqi/Forum Keadilan
Nilai Abaikan Fakta Persidangan, Tom Lembong Kecewa dengan Tuntutan Jaksa

FORUM KEADILAN – Mantan Menteri Perdagangan (Mendag) Thomas Trikasih Lembong alias Tom Lembong kecewa atas surat tuntutan yang dibacakan Jaksa Penuntut Umum (JPU) dalam kasus importasi gula di Kementerian Perdagangan...

Menteri UMKM Maman Abdurrahman di Gedung KPK, Jakarta, Jumat, 4/7/2025 | Muhammad Reza/Forum Keadilan
Menteri UMKM Klarifikasi Surat Dinas Istri, Tegaskan Tak Gunakan Fasilitas Negara

FORUM KEADILAN – Usai menyerahkan sejumlah dokumen ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Menteri Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman angkat bicara terkait polemik surat dinas atas nama istrinya,...

Mantan Menteri Perdagangan (Mendag) Thomas Trikasih Lembong alias Tom Lembong dalam sidang tuntutan di Pengadilan Tipikor, Jakarta Pusat, Jumat, 4/7/2025 | Syahrul Baihaqi/Forum Keadilan
Tom Lembong Dituntut 7 Tahun Penjara di Kasus Importasi Gula

FORUM KEADILAN – Mantan Menteri Perdagangan (Mendag) Thomas Trikasih Lembong alias Tom Lembong dituntut selama tujuh tahun pidana penjara dalam kasus perizinan importasi gula periode 2015-2016. Selain pidana penjara, ia...

Kuasa Hukum SN, Ardin Firanata, saat memberikan keterangan kepada media di Polda Metro Jaya, Jumat, 4/7/2025 | Ari Kurniansyah/Forum Keadilan
Oknum Anggota Polisi Dilaporkan Ke Polda Metro Jaya Atas Dugaan Pengancaman

FORUM KEADILAN – Seorang wanita berinisial SN menjadi korban dugaan penggelapan mobil Toyota Rush oleh oknum perwira polisi berpangkat AKBP inisial RA yang berdinas di Polda Sulawesi Barat. Korban yang...

Juru Bicara KPK Budi Prasetyo, di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Jumat, 4/7/2025 | Muhammad Reza/Forum Keadilan
KPK Temukan Rp2,8 Miliar Saat Geledah Rumah Tersangka Korupsi Jalan di Sumut, Bobby Nasution Bakal Dipanggil?

FORUM KEADILAN – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkap telah menemukan uang tunai sebesar Rp2,8 miliar dalam penggeledahan rumah salah satu tersangka kasus dugaan korupsi proyek pembangunan infrastruktur jalan di Sumatera...

Hasto Kristiyanto dan Megawati Soekarnoputri
Megawati Belum Berencana Ganti Sekjen PDI Perjuangan Walau Hasto Dituntut 7 Tahun Penjara

FORUM KEADILAN – Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri belum memiliki rencana untuk mengganti sekretaris jenderal (sekjen) partainya meskipun Hasto Kristiyanto dituntut hukuman penjara tujuh tahun. Tuntutan tersebut dijatuhkan Jaksa...

Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto sebelum sidang pembacaan tuntutan oleh JPU di Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat, Kamis, 3/7/2025 | Syahrul Baihaqi/Forum Keadilan
Usai Dituntut 7 Tahun, Tim Hasto Singgung Peran Eks Penguasa dalam Proses Hukum

FORUM KEADILAN – Tim hukum Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menilai tuntutan tujuh tahun penjara terhadap kliennya tidak lepas dari campur tangan kekuatan politik mantan penguasa. Mereka menyebut,...

Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto saat menjalani sidang tuntutan di Pengadilan Tipikor, Jakarta Pusat, Kamis, 3/7/2025 | Syahrul Baihaqi/Forum Keadilan
Pakar Hukum: Tuntutan 7 Tahun ke Hasto Cerminkan Keadilan Negara, Putusan Hakim Bisa Lebih Ringan

FORUM KEADILAN – Pakar Hukum Pidana Universitas Trisakti Abdul Fickar Hadjar menilai, tuntutan tujuh tahun penjara yang dimohonkan Jaksa Penuntut Umum (JPU) terhadap Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto...