Hasil Pencarian: Jakarta
FORUM KEADILAN – DPRD NTT pada tahun anggaran 2025 mendapatkan tunjangan perumahan dan transportasi hingga puluhan juta rupiah per orang setiap tahunnya. Diketahui, DPRD NTT yang berjumlah 65 orang yang...
FORUM KEADILAN – Menteri Keuangan (Menkeu) RI, Purbaya Yudhi Sadewa, menilai bahwa gerakan 17+8 Tuntutan Rakyat yang digaungkan dalam sejumlah aksi demonstrasi pada akhir Agustus 2025 bukan sebagai representasi keseluruhan...
FORUM KEADILAN – Pengamat politik dari Citra Institute Yusak Farchan menilai, reshuffle kabinet yang dilakukan Presiden Prabowo Subianto pada hari ini tak lepas dari dinamika demonstrasi yang berkembang dalam beberapa...
FORUM KEADILAN – Menteri Koordinator Bidang Hukum, Hak Asasi Manusia (HAM), dan Pemasyarakatan (Menko Kumham Imipas) Yusril Ihza Mahendra pastikan bahwa dua anggota Brimob yang terlibat kematian driver ojek online...
FORUM KEADILAN – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali menggelar lelang eksekusi barang rampasan negara hasil tindak pidana korupsi. Lelang ini akan dilaksanakan pada Rabu, 17/9/2025, melalui perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan...
FORUM KEADILAN – Presiden RI Prabowo Subianto melakukan merombak atau reshuffle sejumlah jajaran Kabinet Merah Putih di lima Kementerian. Hal tersebut disampaikan oleh Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi di...
FORUM KEADILAN – Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi membantah kabar yang menyebut dirinya akan terkena reshuffle kabinet serta wacana penggabungan kembali Kementerian Koperasi (Kemenkop) dengan Kementerian UMKM. Menurutnya, hal...
FORUM KEADILAN – Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana mengungkapkan bahwa Makan Bergizi Gratis (MBG) boleh tidak halal. Namun, hal ini bisa dilakukan dengan persyaratan. MBG yang tidak halal...
FORUM KEADILAN – Majelis Hakim Pengadilan Perdata pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat (PN Jakpus) menunda sidang gugatan ijazah SMA Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka karena dirinya memberikan kuasa kepada jaksa...
FORUM KEADILAN – Menteri Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI) Abdul Kadir Karding memberikan klarifikasi terkait potret dirinya yang viral saat bermain domino bersama Menteri Kehutanan (Menhut) Raja Juli Antoni dan...
FORUM KEADILAN – Sidang perdana gugatan perdata sebesar Rp125 triliun yang ditujukan kepada Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka dijadwalkan digelar pada hari ini, Senin, 8/9/2025. Adapun gugatan tersebut dilayangkan oleh...
FORUM KEADILAN – Aksi ricuh kala demo akhir Agustus lalu menimbulkan kerugian yang harus ditanggung oleh pemerintah. Kerugian tersebut hingga sejumlah Rp1,2 triliun. Kerugian tersebut jauh di atas prediksi yang...
FORUM KEADILAN – Dua anggota Kabinet Merah Putih yaitu Menteri Kehutanan (Menhut) Raja Juli Antoni dan Menteri Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI) Abdul Kadir Karding, buka suara setelah viral foto...
Hardy R Hermawan Peneliti SigmaPhi Indonesia/Mahasiswa Doktoral Perbanas Institute Sebuah nama yang kerap memberi makna dalam banyak analisis ekonomi, dalam rapat-rapat strategis, dalam perdebatan kebijakan, tiba-tiba tiada. Dr. Arif Budimanta...
