Nazaruddin Keluar Sel, Kepala Rutan Cipinang Diberhentikan
Jakarta, FK -- Lama tak terdengar kicauannya, M Nazaruddin ternyata sempat keluar penjara. Diketahui sejak 11 April hingga 20 April, terpidana korupsi Wisma Atlet ini berada di luar penjara. Alasannya: ia menderita sakit batu empedu dan sempat dirawat RS Abdi Waluyo. Kasus ini membuat Kepala Rumah Tahanan Cipinang Syaiful Sahri diberhentikan.…
Read More...